Identifikasi Powerful Hypergrup Pada Grup Siklik Melalui Perluasan Hyperoperasi Pada Hypergrup
Abstract
Dalam artikel ini dipelajari powerful hypergrup dari suatu grup siklik. Tujuannya adalah untuk mengonstruksi powerful hypergrup dari suatu grup siklik dengan cara memperluar operasi binernya menjadi hyperoperasi. Penelitian ini menunjukkan bahwa jika sembarang grup siklik dengan operasi biner maka melalui perluasan menjadi powerful hyperoperasi diperoleh bahwa suatu powerful hypergrup. Untuk memperjelas hasil yang diperoleh, diberikan contoh grup siklik berorder 2 yang menjadi powerful hypergrup melalui perluasan operasi binernya menjadi hyperoperasi. Hasil penelitian ini selanjutnya dapat diaplikasikan pada kasus persilangan monohybrid atau dihybrid tanaman dan pewarisan gen darah ABO.
Downloads
References
Aghabozorgi, H., Jafarpour, M., & Davvaz, B. (2018). On some classes of hypergroups. Cogent Mathematics & Statistics, 2558-2574.
Al Tahan, M., & Davvaz, B. (2017). Algebraic hyperstructures associated to biological inheritance . Mathematical Biosciences, 112-118.
Blau, H. (2022). The pi-radical and Hall's theorems for residually thin and pi-valenced hypergroups, table algebras, and association shemes. Journal of Algebra, 279-301.
Bowler, N., & Ting-Su. (2021). Classification of doubly distributive skew hyperfield and stringent hypergroups. Journal of Algebra, 669-698.
Corsini, P., & Leoreanu, V. (2003). Application of Hyperstructure Theory. Dordrecht: Kluwer Academic Publisher.
Davvaz, B., Fathi, M., & Salleh, A. (2010). Fuzzy hyperring (H_v-rings) based on Fuzzy universal sets. Information Sciences, 3021-3032.
Davvaz, B., Nezhad, A., & Heidari, M. (2012). Inheritance examples of algebraic hyperstructures. Information Sciences, 180-187.
Leoreanu-Fotea, V. (2009). A new type of fuzzy n-ary hyperstructures. Information Sciences, 2710-2718.
Tamarin, R. (2001). Principal of Genetics. The McGraw-Hill Companies.
Vasil'ev, A., & Zieschang, P.-H. (2021). Solvable hypergroups and a generalization of Hall's theorems on finite solvable groups to association schemes. Journal of Algebras, 733-750.
Vougiouklis, T. (1994). Hyperstructures and their representations. Palm Harbor: Hardonic Press.
Copyright (c) 2023 JURNAL PENDIDIKAN MIPA
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Seluruh materi yang terdapat dalam situs ini dilindungi oleh undang-undang. Dilarang mengutip sebagian atau seluruh isi situs web ini untuk keperluan komersil tanpa persetujuan dewan penyunting jurnal ini.
- Apabila anda menemukan satu atau beberapa artikel yang terdapat dalam Jurnal Pendidikan MIPA yang melanggar atau berpotensi melanggar hak cipta yang anda miliki, silahkan laporkan kepada kami, melalui email pada Principle Contact.
- Aspek legal formal terhadap akses setiap informasi dan artikel yang tercantum dalam situs jurnal ini mengacu pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (CC BY 4.0).
- Semua Informasi yang terdapat di Jurnal Pendidikan MIPA bersifat akademik. Jurnal Pendidikan MIPA tidak bertanggung jawab terhadap kerugian yang terjadi karana penyalah gunaan informasi dari situs ini.