Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Project Based Learning terhadap Penguasaan Materi IPA Pada Siswa

  • Warda Rasidah Universitas Mulawarman
  • Tri Wahyuningsih Universitas Mulawarman
  • Erna Suhartini Universitas Mulawarman
  • Yudo Dwiyono Universitas Mulawarman
  • Andi Asrafiani Arafah Universitas Mulawarman

Abstract

kurangnya kemampuan kognitif siswa dalam menguasai konsep pembelajaran IPA. Hal ini disebabkan siswa menganggap materi IPA sebagai materi yang tidak menarik, abstrak dan konsepnya sulit untuk dipahami. Salah satu model pembelajaran yang dapat digunakan untuk meningkatkan kognitif siswa dalam pembelajaran yang abstrak adalah model Project Based Learning. Hal ini dikarenakan Project Based Learning merupakan model pembelajaran yang berpusat pada siswa dan memberikan pengalaman belajar yang bermakna bagi siswa. Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran Project Based Learning terhadap penguasaan materi IPA. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Intrumen penelitian terdiri dari lembar pretest dan posttest. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji-T. Hasil uji hipotesis menggunakan uji-T menunjukkan bahwa nilai Asymp.Sig. (2-tailed) kelas eksperimen dan kelas kontrol dengan jumlah sampel sebanyak 59 sebesar 0,000. Karena 0,000 < 0,05 maka Hα diterima dan Ho ditolak. Sehingga berdasarkan uji hipotesis tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh model Project Based Learning terhadap penguasaan materi IPA siswa.

Downloads

Download data is not yet available.
Keywords: Penguasaan Konsep Pelajaran IPA, Project Based Learning Model, Penguasan Materi

References

Alawiyah, Iis, dan Wahyu Sopandi. 2016. “Pembelajaran Berbasis Proyek Untuk Meningkatkan Sikap Ilmiah Siswa Sekolah Dasar Pada Materi Peristiwa Alam.” Jurnal Penelitian Pendidikan 16(2):167–76.
Anderson, L. W., & Krathwohl, D. R. 2015. Kerangka Landasan untuk Pembelajaran, Pengajaran, dan Asesmen: Revisi Taksonomi Pendidikan Bloom. Yogyakarta: Pustaka Jaya.
Dewi, Finita. 2015. “Upaya Peningkatan Keterampilan Abad 21 Calon Guru Sekolah Dasar Melalui Model Pembelajaran Berbasis Proyek.” Metodik Didaktik Vol. 9(No. 2):13–14.
Erlinawati, Cendy Eka, Singguh Bektiarso, dan maryani. 2019. “Model Pembelajaran Project Based Learning Berbasis Stem Pada Pembelajaran Fisika.” Seminar Nasional Pendidikan Fisika 4(1):1–4.
Fathurrohman, Muhammad. 2015. Model-model Pembelajaran Inovatif : Alternatif Desain Pembelajaran Yang Menyenangkan. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Fauzi, Ahmad, Herlina Siregar, dan Ika Rizqi Meilya. 2019. “Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning dalam Pembelajaran Mandiri pada Pendidikan Kesetaraan Paket C.” 3(1):52–58.
Imanuel, S. A. 2015. “Kesulitan Belajar IPA Peserta Didik Sekolah Dasar.” Vox Edukasi 6(2):108–19.
Mangkunegara, A. A. Anwar Prabu. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Monika, Yulia, Afrizal Mayub, dan Andik Purwanto. 2018. “Pengaruh Project Based Learning ( PJBL ) Model Terhadap Penguasaan Konsep Fisika Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Kota Bengkulu.” 1(2):25–30.
Nurfitriyanti, Maya. 2016. “Model Pembelajaran Project Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika.” Jurnal Formatif 6(2):149–60.
Nurhadiyati, Alghaniy, Rusdinal Rusdinal, dan Yanti Fitria. 2020. “Pengaruh Model Project Based Learning (PJBL) terhadap Hasil Belajar Siswa di Sekolah Dasar.” Jurnal Basicedu 5(1):327–33.
Rezeki, Rina Dewi., Dkk. 2015. “Penerapan Metode Pembelajaran Project Based Learning (PjBl) Disertai dengan Peta Konsep Untuk meningkatkan Prestasi dan Aktivitas Belajar Siswa Pada Materi Redoks Kelas x-3 SMA Negeri Kebakkramat Tahun pelajaran 2013/2014.” Jurnal Pendidikan Kimia(JPK) 4(1):74–81.
Silaban, B. 2014. “Hubungan Antara Penguasaan Konsep Fisika dan Kreativitas dengan Kemampuan Memecahkan Masalah pada Materi Pokok Listrik Statis.” Jurnal Penelitian Pendidikanan 20(1):65–75.
Suhartini, Erna, Z. A. Imam Supardi, dan Rudiana Agustini. 2016. “MODEL INKUIRI TERBIMBING BERBANTUAN TEKNIK MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN.” Pendidikan Sains Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya 5(2):892–902.
Suranti, Ni Made Yeni, Gunawan Gunawan, dan Hairunnisyah Sahidu. 2017. “Pengaruh Model Project Based Learning Berbantuan Media Virtual Terhadap Penguasaan Konsep Peserta didik pada Materi Alat-alat Optik.” Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi 2(2):73–79.
Published
2022-12-01
How to Cite
Warda Rasidah, Tri Wahyuningsih, Erna Suhartini, Yudo Dwiyono, & Andi Asrafiani Arafah. (2022). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Project Based Learning terhadap Penguasaan Materi IPA Pada Siswa. JURNAL PENDIDIKAN MIPA, 12(4), 1072-1078. https://doi.org/10.37630/jpm.v12i4.730
Abstract viewed = 771 times
PDF downloaded = 549 times